Rabu, 06 Juni 2018

PUISI KARTINI


Putri Bangsa


Jiwa - jiwa yang dimuliakan Tuhan
Sosok putri yang lahir dari sebuah pandangan
Menentang adat untuk kemajuan
Engkaulah Putri bangsa

Ibu kita Kartini
Ibu yang membesarkan keseteraan
Ibu yang memperjuangkan derajat kesamaan
Tak mau di pandang lemah
Ibu kita menginginkan kemandirian

Ibu Kita kartini
Ibu yang bijak menata kehidupan
Menjalani masa dengan cita dan impian
Agar Putri bangsa tak sekedar penghias
Tak sekedar pemandangan
Namun juga,
Pejuang perubahan bangsa

Related Posts:

  • RESEP IBUKU Resep Cara Membuat Sayur Asem Jawa Bahan : - Kacang panjang 1 ikat, potong pendek sekitar 3 cm. - Jagung manis 2 buah, potong menjadi beberapa bagian. - Kacang tanah 150 gram  - Labu siam 2 buah  - Lengkuas 3 cm&… Read More
  • Perbedaan Masyarakat Desa dan Masyarakat Kota Masyarakat Desa dan Masyarakat Kota Perbedaan antara Masyarakat Desa dan Masyarakat Kota: 1.      Lingkungan Umum dan Orientasi Terhadap AlamMasyarakat pendesaan berhubungan kuat dengan alam… Read More
  • PERTUMBUHAN PENDUDUK DAN PERMASALAHANNYA A. Pengertian Pertumbuhan Penduduk Sebelum mengetahui apa penyebab, dampak, dan cara mengatasi dari permasalahan penduduk yang terus bertumbuh tak teratur, ada baiknya kita mengetahui dahulu apa itu pertumbuhan penduduk. … Read More
  • Semar Kyai Lurah Semar Badranaya adalah nama tokoh panakawan paling utama dalam pewayangan Jawa dan Sunda. Tokoh ini dikisahkan sebagai pengasuh sekaligus penasihat para kesatria dalam … Read More
  • REVIEW LAPTOP ASUS X550VX ( Pilihan Baru Untuk Laptop Semi Gaming )  Asus telah banyak mempunyai varian laptop salah satunya adalah varian laptop gaming , laptop gaming yang di miliki asus cukup banyak pilihan salah satunya adalah rog series, dan x series. salah satu laptop x series ny… Read More

0 komentar:

Posting Komentar